Berita IT

Tuesday, October 28, 2008

Asus Rilis Netbook 'EeePC 1000-H' Dengan HDD 160GB

Asus berencana untuk merilis Netbook baru teranyarnya 'EeePC 1000-H' (di Eropa dan Amerika dengan nama model '1002HA'). Model terbaru netbook Asus ini dilengkapi dengan harddisk 160GB.

Untuk sementara model ini akan bisa dijumpai di Jepang, karena perilisannya di negara bunga sakura ini sudah dilakukan pada tanggal 25 Oktober lalu.

Asus Eee terbaru ini dilengkapi dengan Intel Atom processor 1.6GHz dan OS Windows XP. Selain itu netbook ini dilengkapi dengan layar 10-inch dengan resolusi maksimal mencapai 1,024*600(WSVGA) dan memori internal sebesar 1GB. Netbook ini bisa bertahan hingga 6.9 jam, dan harga jualnyasendiri sekitar 59,800 yen atau sekitar $560.

----------------------------------

ASUS expects to release its netbook 'EeePC 1000-H' equipped with 160GB HDD in Japan market on October 25. Powered by Intel Atom processor and Windows XP OS, the EeePC 1000-H adopts a 10-inch display with 1,024*600(WSVGA) resolution and 1GB of RAM. Supporting up to 6.9 hours of battery life, it is expected to be available for 59,800(JPY). (Aving)


IdeBagus - Web Design dan hosting untuk website Indonesia

0 Comments:

Post a Comment

Subscribe to Post Comments [Atom]

<< Home